Minggu, 03 November 2013
Rumput Liar
Jangan seperti aku, asal tumbuh di sembarang . Asal tumbuh dan menjadi tumbuhan pengganggu. Aku dan kamu berbeda. Kamu dapat tumbuh dan menjadi makhlukNya yang berguna bagi sesama. Sedangkan aku, menjadi tumbuhan pengganggu yang merugikan sesama. Sebenarnya aku juga bisa berguna bagi sesama. Perlu sebuah proses perubahan untuk menjadikan aku bermanfaat. Berubah busuk dan menjadi kompos. Itu yang lebih berguna.
Jumat, 01 November 2013
Cintamu Setia
Kau senandungkan lagu indah untukku
Hibur aku dalam raut wajah canda tawamu
Tak tampak kesedihan di raut wajahmu
Hilang sudah rasa lelah, saat kau menatapku
Tak ada benci, semakin tulus kau mencintaiku
Dekap aku dalam pelukmu saat dingin ini menyusup raga
Kau gendong aku dalam kehangatan kasih sayang yang mendalam
Rasa cinta yang begitu mendalam yang kurasakan
Kasih sayang yang begitu tulus dalam kehangatan cinta
Tibalah saatnya ku beranjak dewasa
Kau tetap mencintaiku
Inginkanku selalu berada disampingmu
Merawatmu yang kini telah tua renta
Merindukanku saat ku pergi jauh darimu
Di bola matamu, masih terlukis indah cinta yang begitu dalam kepadaku
Kau duduk diteras rumah, menungguku pulang dari mencari uang
Berharap masih dapat bertemu denganku
Kau tatap langit dan berdoa untuk keselamatanku
Agar kita masih dapat bertemu
Hibur aku dalam raut wajah canda tawamu
Tak tampak kesedihan di raut wajahmu
Hilang sudah rasa lelah, saat kau menatapku
Tak ada benci, semakin tulus kau mencintaiku
Dekap aku dalam pelukmu saat dingin ini menyusup raga
Kau gendong aku dalam kehangatan kasih sayang yang mendalam
Rasa cinta yang begitu mendalam yang kurasakan
Kasih sayang yang begitu tulus dalam kehangatan cinta
Tibalah saatnya ku beranjak dewasa
Kau tetap mencintaiku
Inginkanku selalu berada disampingmu
Merawatmu yang kini telah tua renta
Merindukanku saat ku pergi jauh darimu
Di bola matamu, masih terlukis indah cinta yang begitu dalam kepadaku
Kau duduk diteras rumah, menungguku pulang dari mencari uang
Berharap masih dapat bertemu denganku
Kau tatap langit dan berdoa untuk keselamatanku
Agar kita masih dapat bertemu
Kamis, 31 Oktober 2013
Kembalilah
Ku tulis kata - kata
Ku rangkai menjadi sebuah syair puisi
Inilah syairnya....
Ku sediakan waktuku untuk bertemu denganmu
Ku ingin mendengar ceritamu, impianmu, keluh kesahmu.
Ku ingin menemanimu di kala kamu sedih..
Ku ingin mendengar ceritamu, impianmu, keluh kesahmu.
Ku ingin menemanimu di kala kamu sedih..
Ingin Ku sampaikan nasehatku kepadamu
Ingin Ku tunjukan jalan yang sebenarnya harus kau tempuh...
Kemarilah aku selalu bersamamu
Kesinilah aku selalu bersedia untukmu
Sebut namaKu bila kau sedih,
Sebut namaKu bila kau kesepian..
Aku akan selalu menemanimu
Ku luangkan banyak waktu untukmu
Tapi kenapa kau tak mau bertemu denganKu
Kau tak mau mencurahkan isi hatimu padaKu
Kau abaikan aku di kala hatimu senang dengan yang lain
Kau lupakan Aku dalam ingatanmu
Tak lagi namaKu kau sebut dalam bibir indahmu
Tak lagi kau mendekat kepadaKu
Tapi walaupun begitu,
Aku masih menerima kau jika suatu saat nanti kau tersadar
Bahwa aku masih mencintaimu
Bahwa aku masih dapat memberikan apa yang kau mau
Asalkan, kau selalu dekat dan ingat padaKu
Jangan biarkan aku marah.
Melihatmu gembira dengan seisi dunia
Dunia hanyalah perjalananmu yang singkat
Dunia ada karenaKu
Kau ada karenaKu
Dunia ada karenaKu
Kau ada karenaKu
Kembalilah ke jalanKu
Kembalilah mendekat kepadaKu
Kamis, 26 September 2013
Gosok Kemasan Kehidupan
Lensa positif di mataku membuat ku bisa menikmati hidupku
Rasa jenuh? apa itu?
Bagiku dari rasa jenuh ku dapatkan sesuatu yang baru
Bagiku dari rasa jenuh ku dapatkan sesuatu yang baru
Ingatlah, ketika saat kecil dahulu
Belajar berjalan menggapai tangan sang ibu
Tak bosan kau langkahkan kakimu sampai ke pelukan sang ibu
Tak bosan kau langkahkan kakimu sampai ke pelukan sang ibu
Bertahap kau lakukan itu hingga saat ini kau dapat berlari mengejar citamu
Janganlah bosan dengan hidup ini
Hidup ini memang penuh cobaan untuk menguji
Hidup ini memang penuh cobaan untuk menguji
Bayangkan saat kita lulus ujian
Perasaan senang yang kita nikmati
Syukuri hidupmu
Alhamdulillah hari ini kita masih hidup, berarti masih ada kesempatan perbaiki diri
Rasa bosan mungkin hanya sebentar jika kita berpandangan positif lagi
Saat bosan dengan temanmu, mungkin hanya saat itu
Tapi tak lama rindu akan muncul tidak di hari itu
Kenangan bersamanya membuat rasa rindu itu ada dalam benaku
Saat bosan dengan sesuatu, mungkin hanya saat itu
Tapi sesuatu itu ternyata kita butuhkan bukan di hari itu
Aku tahu kita sama - sama belajar mengingatkan
Belajar untuk bertahan menghadapi tantangan
Belajar menanti sebuah kebahagiaan
Belajar menghadapi rasa bosan
Semuanya akan indah pada waktunya
Dan keindahan juga sebagian dari cobaan
Gosok terus kemasan kehidupan sampai kamu mendapat kebahagiaan
Perasaan senang yang kita nikmati
Syukuri hidupmu
Alhamdulillah hari ini kita masih hidup, berarti masih ada kesempatan perbaiki diri
Rasa bosan mungkin hanya sebentar jika kita berpandangan positif lagi
Saat bosan dengan temanmu, mungkin hanya saat itu
Tapi tak lama rindu akan muncul tidak di hari itu
Kenangan bersamanya membuat rasa rindu itu ada dalam benaku
Saat bosan dengan sesuatu, mungkin hanya saat itu
Tapi sesuatu itu ternyata kita butuhkan bukan di hari itu
Aku tahu kita sama - sama belajar mengingatkan
Belajar untuk bertahan menghadapi tantangan
Belajar menanti sebuah kebahagiaan
Belajar menghadapi rasa bosan
Semuanya akan indah pada waktunya
Dan keindahan juga sebagian dari cobaan
Gosok terus kemasan kehidupan sampai kamu mendapat kebahagiaan
Rabu, 25 September 2013
Langit Biru Terhampar
Hamparan langit biru yang begitu luas
Terhampar putihnya awan
Terhampar gemerlapnya bintang
Tergambar suasana ketenangan
Ku ingin terbang bebas disana
Melepas segala kepenatan dalam hati
Menenangkan pikiran yang sering tak terkendali
Membuat sadar pada diri sendiri
Sungguh luas ciptaanMu ini
Ku renungkan sejenak pikiranku disana
Ku ajak hati berbicara
Ku resapi suasana di tempat ini
Tenang... sunyi...tak ada keramaian disini
Terhampar putihnya awan
Terhampar gemerlapnya bintang
Tergambar suasana ketenangan
Ku ingin terbang bebas disana
Melepas segala kepenatan dalam hati
Menenangkan pikiran yang sering tak terkendali
Membuat sadar pada diri sendiri
Sungguh luas ciptaanMu ini
Ku renungkan sejenak pikiranku disana
Ku ajak hati berbicara
Ku resapi suasana di tempat ini
Tenang... sunyi...tak ada keramaian disini
Senin, 23 September 2013
Tahukah engkau ?
Rasanya aku ingin berontak
Tapi apalah daya aku tak bisa
Aturan harus ku taati
Nasihat ku resapi
Ingin rasanya ku bebas, bagai burung yang terbang di langit
Ingin pendapatku di hargai
Begitu juga dengan kebebasan berpendapat
Tolong hargailah jika ingin dihargai
Aku bisa raih kesuksesan itu
Tapi aku butuh motivasi darimu
Bukan amarah ataupun sikap yang kaku seperti ini
Amarah tak menjadikan ku tenang
Justru membuatku menjadi tak nyaman
Hanya diam saat amarah itu keluar
Itu lebih baik daripada melawan
Hanya 1 kata yang aku butuhkan
1 kata ! yaitu "MOTIVASI"
Beri aku kebebasan untuk menentukan bagaimana esok aku sukses
Aku tahu engkau sayang padaku,
Aku tahu engkau khawatir denganku
Tapi sikap ini membuatku tak nyaman
Aku ingin engkau dengar pendapatku
Aku ingin engkau dengar curhatanku
Tapi beri aku kesempatan berbicara maksud hatiku
Mohon ampunku kepadamu jika memang aku belum bisa buatmu bahagia
Belum bisa buatmu tersenyum mendengar keberhasilanku
Aku ingin bahagiakan engkau dengan caraku
Jikalau caraku mungkin salah
Luruskan aku dengan motivasi bukan dengan amarah
Aku tahu engkau sangat sayang pada ananda
Tapi apalah daya aku tak bisa
Aturan harus ku taati
Nasihat ku resapi
Ingin rasanya ku bebas, bagai burung yang terbang di langit
Ingin pendapatku di hargai
Begitu juga dengan kebebasan berpendapat
Tolong hargailah jika ingin dihargai
Aku bisa raih kesuksesan itu
Tapi aku butuh motivasi darimu
Bukan amarah ataupun sikap yang kaku seperti ini
Amarah tak menjadikan ku tenang
Justru membuatku menjadi tak nyaman
Hanya diam saat amarah itu keluar
Itu lebih baik daripada melawan
Hanya 1 kata yang aku butuhkan
1 kata ! yaitu "MOTIVASI"
Beri aku kebebasan untuk menentukan bagaimana esok aku sukses
Aku tahu engkau sayang padaku,
Aku tahu engkau khawatir denganku
Tapi sikap ini membuatku tak nyaman
Aku ingin engkau dengar pendapatku
Aku ingin engkau dengar curhatanku
Tapi beri aku kesempatan berbicara maksud hatiku
Mohon ampunku kepadamu jika memang aku belum bisa buatmu bahagia
Belum bisa buatmu tersenyum mendengar keberhasilanku
Aku ingin bahagiakan engkau dengan caraku
Jikalau caraku mungkin salah
Luruskan aku dengan motivasi bukan dengan amarah
Aku tahu engkau sangat sayang pada ananda
Minggu, 22 September 2013
Hati
Tak pernah tau isi dari dalam dirimu
Orang lain tak pernah tau apa yang kau mau
Orang lain berfikir ini, ternyata yang kau maksud itu
Kamu punya maksud ini, orang lain ternyata tak tau
Seperti peribahasa dalamnya laut dapat diukur,
dalamnya hati siapa tau ?
Hatiku...
Tenanglah didalam sana
Jangan biarkan aku tergoda
Jangan dengarkan setan berbicara
Ku tak ingin kau ternoda
Ku ingin kau baik - baik saja di dalam sana
Agar lancar jalani hidup di dunia yang fana
Ikhlaskan untuk sesuatu yang telah hilang
Bersabar menanti sesuatu yang kau inginkan
Bertahan menahan diri dari hawa nafsu setan
Menahan amarah yang kan kau lampiaskan
Sebut namaNya saat kau tak berdayakan...
Sabtu, 21 September 2013
Sampai Jumpa Lagi ...
Hampir 3 tahun sudah kita saling mengenal
Bahkan saling mengakrabkan
Susah senang kita alami bersama
Tak terasa waktu yang cepat ini akan memisahkan kita
Kita jarang bertemu, tak seperti biasanya yang hampir setiap hari
Di pagi hari ku berangkat pagi - pagi
Ku sapa mereka saat ku masuki ruang kelas
Ku menimba ilmu bersama teman - temanku
Kita selesaikan tantangan satu per satu
Tak lupa juga kita saling membantu
Di waktu yang senggang
Sering kita berbincang - bincang
Sering kita berbincang - bincang
Ku ceritakan apa yang ada dalam benaku
Cerita sedih, senang, lucu selalu kau dengarkan
Cerita sedih, senang, lucu selalu kau dengarkan
Wahai temanku
Kebersamaan ini akan jarang kita ulang
Kebersamaan ini akan jarang kita ulang
Masa lalu kita di sekolah akan menjadi sebuah kenangan
Tapi inilah perjalanan hidup kita
Tapi inilah perjalanan hidup kita
Kita lanjutkan perjuangan kita setelah ini menuju sebuah cita - cita
Ku rasa waktu berkata 3 tahun ini adalah waktu yang lama,
Akan tetapi sebaliknya denganku
Waktu ini terlalu cepat bagiku
Ku ingin kita akan dapat berjumpa lagi
Entah kapan, tapi ku ingin ini terjadi
Entah kapan, tapi ku ingin ini terjadi
Semoga kita sukses meraih cita - cita yang dinanti
Semoga kita bertemu kembali
Sampai jumpa lagi ...
Sampai jumpa lagi ...
Jumat, 20 September 2013
Puisi ~ Sepanjang Perjalanan ke Sekolah
Pagi - pagi ku berangkat ke sekolah
Pagi itu matahari menyingsing dari timur
Menemani perjalananku ke sekolah
Mengiringi semangatku pagi itu
Ku lewati jalan yang begitu ramai
Ku jumpai penjual koran di perempatan jalan
Debu dan desingan kendaraan, tak mereka hiraukan
Dengan keramahan, mereka menjual koran
Demi anak - anak mereka
Kau relakan pagi - pagi berada di pinggiran jalan
Raut wajah lelah, tak ada dalam pandanganku yang sesaat itu
Semangatnya pun mengiringi aktivitasnya di pagi itu
Sempat ku berfikir, apakah jika aku menjadi mereka
Akankah semangatku bisa seperti itu?
Banyak tugas ku mengeluh
Nilai jelek, ku biarkan berlanjut ?
Semoga semangatmu setiap pagi tak akan pernah hilang
Agar selama perjalananku ke sekolah
Kau menjadi pengingatku untuk terus bersemangat
Tetap bersemangat, apapun keadaannya...
Puisi ~ Sebuah Amarah
Setan adalah temanmu
Tak ada yang suka denganmu
Membuat orang kesal dengan sifat itu
Naik darah, pikiran tak menentu
Sebuah api dalam hati yang berkobar - kobar
Yang hanya bisa diredam oleh air yang dialirkan
Kau tak sempat berfikir siapa yang ada di hadapanmu
Tak berpikir panjang kau keluarkan sifat itu
Ya, amarah tak terarah
Kau hanya berpikir satu arah
Nafsu marah yang kau jamah
Amarah yang tak terarah
Memang sesaat puas
Akan tetapi, apakah begitu?
Penyesalan akan menghampirimu
Penyesalan akan menghampirimu
Pikiran tak menentu
Selasa, 17 September 2013
Puisi ~ Selamat Berjuang
Ku kayuh sepedaku menuju sebuah tujuan hidup
Tak akan ku biarkan kayuhan kaki ku ini berhenti di tengah jalan
Sebelum impianku tercapai, roda ini akan terus berputar, kaki ini akna terus mengayuh
Batu penghalang, tak ku hiraukan
Jalan terjal memang menjadi tantangan
Beribu - ribu ejekan pohon di tepi jalan
Beribu- ribu ranting pohon jadi penghalang
Ku berhenti mengayuh sepedaku
Lalu, sejenak ku nikmati pemandangan disana, ku terlena
Pemandangan yang begitu indah membuatku lupa akan tujuan hidupku
Membuat lupa , rencanaNya lebih indah daripada ini
Ku tersadar ketika hari sudah malam
Ku tersadar telah menyia - nyiakan waktuku
Andai ku tidak berhenti mengayuh sepeda
Andai ku tidak terlena dengan keindahan di luar sana
Mungkin malam ini ku telah sampai pada tujuan hidupku
Kini, tak akan ku sia - siakan waktuku
Akan ku fokuskan pada tujuan hidupku
Kesalahan di masa lalu,jadikan sebuah pengingat di masa datang
Bertahan menerima pukulan batu, bersabar menerima cobaan
Lanjutkan perjuanganmu, kayuhlah sepeda menuju masa depanmu
Janganlah berbalik arah jika depan mata adalah rintangan dan masalah
Jangan berhenti mengayuh karna engaku akan terjatuh
Jangan tengok kanan ataupun kiri, tapi tataplah lurus ke depan
Selamat berjuang kawan, semoga engkau selalu berada di jalanNya
Langganan:
Postingan (Atom)